Kecemasanan Ibu HamilTtrimester 3 Di Masa Pandemi Covid-19 Dalam Menghadapi Persalinan
The anxiety of trimester III pregnant woman in facing childbirth during the covid-19 pandemic
DOI:
https://doi.org/10.55771/mppk.v3i1.33Keywords:
covid-19, ibu hamil trimester III, kecemasanAbstract
Wabah Virus Covid-19 sangat berdampak pada permasalahan psikologis ibu hamil seperti kesehatan ibu selama hamil dan keselamatan janin selama di dalam kandungan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi tingkat kecemasan ibu hamil trimester ketiga di masa pandemi Covid-19 dalam menghadapi persalinan. Jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan crosssectional. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 33 orang dengan menggunakan teknik total sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner the perinatal anxiety screening scale (PASS) dengan nilai croancbach alpha sebesar 0,90, 0,89, 0,86, dan 0,87 untuk ke empat indikator kecemasan. Mayoritas ibu hamil trimester ketiga mengalami cemas ringan-sedang sebanyak 20 responden (60,6%), cemas berat sebanyak 11 responden (33,3%) dan tidak mengalami cemas sebanyak 2 orang (6,1%). Kecemasan yang dialami responden disebabkan oleh pengalaman ibu melahirkan sebelumnya, ketakutan ibu terinfeksi dan menginfeksi Covid-19 dan informasi yang diperoleh dari media masa mengenai protokol kesehatan selama masa pandemi Covid-19.
References
Astuti H, Tembilahan JP, Hilir KI. The Effect of Back Massage Techniques on Pain Intensity in Primigravida Maternity Mothers in Active Phase 1 during the COVID-19 Pandemic and the New Normal. (081365902080):12–7.
Bappenas KP. Studi Pembelajaran Penanganan COVID-19 Indonesia. 2021. 1–275 p.
Ariyanti, Kesbi FG, Tari AR, Siagian G, Jamilatun S, Barroso Fg, Et Al. Tingkat Kecemasan Ibu Hamil Trimester Iii Masa Pandemi Covid 19 Di Puskesmas Sikumana Kota Kupang. J Apl Teknol Pangan. 2021;4(1):1–2.
Suhery, Putra T, Jasmalinda. Jurnal Inovasi Penelitian. J Inov Penelit. 2020;1(3):1–4.
Diki YR, Ulfah M, Suparmi. Buku Ajar Aplikasi Asuhan Kehamilan Ter-Update Disertai Program Pemerintah Berkaitan Dengan Antenatal Care. Jakarta Timur: CV. TRans Info Media; 2017.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Media Publikasi Penelitian Kebidanan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.